Tips Mengetik Dengan 10 Jari Tanpa Melihat Papan Keyboard

Pernah melihat seseorang yang mengetik tanpa harus melihat huruf pada keyboard komputer? dengan menggunakan sepuluh jarinya. Nah mau coba bisa mengetik dengan sepuluh jari tanpa melihat papan keybor komputer, berikut ini cara mengetik cepat dengan 10 Jari :

Posisi Tangan Kanan:
  1. Jempol : Khusus untuk tombol Spasi
  2. Indeks atau Telunjuk: Khusus untuk tombol Y, H, N, dan U, J, M.
  3. Middle atau Jari Tengah: Khusus untuk tombol I. K. < dan ,
  4. Ring atau Jari Manis: Khusus untuk tombol O, L, dan titik .
  5. Little atau Jari Kelingking: Khusus untuk tombol P
Posisi Tangan Kiri:
  1. Jempol : Khusus untuk tombol Spasi
  2. Indeks atau Telunjuk: Khusus untuk tombol T, G, B dan R, F, V.
  3. Middle atau Jari Tengah: Khusus untuk tombol E, D, C.
  4. Ring atau Jari Manis: Khusus untuk tombol W, S, X.
  5. Little atau Jari Kelingking: Khusus untuk tombol Q, A, Z
Perlu diperhatika : untuk jempol memang di khususkan untuk tombol Spasi, kondisi ini terserah anda lebih nyaman yang kiri atau yang kanan.

Awalnya memang terasa sulit dan kaku, namun jika dilatih terus untuk berusaha menerapkan teknik seperti diatas, dijamin jari - jari anda akan terbiasa dan anda akan dapat mengetik dengan cepat tanpa harus melihat tombol-tombol keyboard lagi.


No comments:

Powered by Blogger.